Universitas Hasanuddin melalui Program Studi Psikologi Fakultas Kedokteran menyelenggarakan konferensi internasional bertajuk “Interdisciplinary Conference in Psychology, Health, Social Sciences (ICPHS)”. Kegiatan yang mengusung tema “Thriving During Pandemic: Interdisciplinary Approach” berlangsung mulai pukul 08.30 Wita secara luring terbatas di Aula Prof. Amiruddin FK Unhas, dan terhubung secara virtual melalui aplikasi zoom meeting, Sabtu (27/11). Hadir sebagai...Read More
Komentar Terbaru / Recent Comments